Detail Kabel NYA (CU/PVC) 450/750 Volt
Kabel NYA adalah kabel dengan inti tembaga tunggal berisolasi PCV satu lapis.Biasanya kabel jenis ini digunakan untuk instalasi rumah dan sistem tenaga. Dalam instalasi rumah digunakan ukuran 1,5 mm dan 2,5 mm. Yang berinti tunggal berlapis bahan isolasi PVC dan seringnya untuk instalasi kabel udara. Isolasi mempunyai kode warna ada 4 yaitu warna merah, kuning, biru dan hitam. Kabel tipe ini umumnya digunakan di perumahan karena dengan harga yang relatif murah. Tetapi lapisan isolasi ini hanya 1 lapis sehingga mudah cacat, tidak tahan air dan mudah digigit tikus. Agar aman dalam pemakaian tipe kabel ini, kabel harus dipasang dalam pipa/conduit jenis PVC atau saluran tertutup.
Similar cable:
NYA
GV
H07V-R
Rate Voltage:
450/750 V
Construction:
Copper wire Conductor
Polivinyl Chlorida (PVC) Insulation
Tersedia Core dan Size
1C dengan size 1.5 mm² s/d 630 mm²
Minimum Order
@100 meter dalam 1 roll untuk size 1.5 mm² s/d 25 mm² dan bisa potongan per-meter untuk size 35 mm² s/d 630 mm²
Standard
Specification: SPLN 42-1 : 1991
SNI 04-6629.3.2006
IEC 60227-3 IEC 01
Harga
Silahkan Hubungi Kontak dibawah ini untuk info lebih lanjut :
julia.rahmawaty@rumahlitsrikindo.com atau +62 811-3821-0663